Nov 18, 2021
Anda sungguh beruntung, bisa hidup di dua kota dengan cerita cinta yang bikin pilu.
Saya juga punya banyak kenangan di Jakarta. Sejak terakhir kali menginjak kaki di tahun 2014, saya belum pernah kembali lagi hingga badai pandemi melanda.
Membaca tulisan Anda, saya jadi kepikiran untuk kembali ke sana, menjemput cerita yang mungkin senada.